main()
{
statemen-statemen; //fungsi utama
}
fungsi_fungsi_lain()
{
statemen-statemen; // fungsi-fungsi lain
}
Pengenalan Fungsi Dasar
#include<stdio.h>
main()
{
printf(“HALLO C”);
}
w stdio.h, header standard input output karena ada printf
w main(), program utama
w {}, awal program dan akhir program
w printf(“HALLO C”); mencetak tulisan Hallo C di monitor
Penentu Format
w %d : untuk menampilkan bilangan bulat (int)
w %f : untuk menampilkan bilangan pecahan (float)
w %c : untuk menampilkan sebuah karakter (char)
w %s : untuk menampilkan sebuah string (char [])
#include <stdio.h>
main( )
{
printf(“No : %d\n”, 10);
printf(“Nama : %s\n”, “Ali”);
printf(“Nilai : %f\n”,80.5);
printf(“Huruf : %c\n”,‘A’);
}
Untuk keperluan dokumentasi dengan maksud agar program mudah dipahami
/* Tanda ini adalah komentar */
#include <stdio.h>
main()
{
printf(“Coba\n”); /* Ini adl program pertama */
}
w #include merupakan satu jenis pengarah praprosesor yang dipakai untuk membaca file yang dinamakan file judul (header file), yaitu file yang berisi deklarasi fungsi dan definisi konstanta
w Contoh:
– #include <stdio.h>
– #include <conio.h>
– #include <math.h>
0 comments:
Post a Comment